22 April 2010

Padi - Mahadewi

Menyadur (bukan mengutip, karena saya lupa kata-kata tepatnya) dari novel favorit saya -5cm.- lagu ini bukan hanya bercerita tentang kekaguman seorang pria kepada wanitanya. Dapat juga diartikan kekaguman seorang anak/suami pada ibu/istrinya dan kekaguman kita (khususnya sebagai bangsa Indonesia) kepada ibu pertiwi kita, tanah air tercinta -Indonesia.
----------------------------------------------
Hamparan langit maha sempurna,
Bertahta bintang – bintang angkasa
Namun satu bintang yang berpijar,
Teruntai turun menyapa ku


Ada tutur kata terucap,
Ada damai yang kurasakan
Bila sinarnya sentuh wajahku,
Kepedihanku pun terhapuskan

Alam rayapun semua tersenyum,
Merunduk dan memuja hadirnya
Terpukau aku menatap wajahnya,
Aku merasa mengenal dia

Tapi ada entah dimana,
Hanya hatiku mampu menjawabnya
Mahadewi resapkan nilainya,
Pencarianku pun usai sudah

Mahadewi resapkan nilainya,
Mahadewi tercipta untukku
Mahadewi resapkan nilainya,
Mahadewi tercipta untukku
----------------------------------------------

Like this song, setelah baca 5cm. Angkat 2 jempol buat Padi deh...
Ini link video sama download lagunya (seperti biasa minta bantuan sama Youtube & 4shared)

3 comments:

  1. lha yang ini kekaguman raito buat siapa? khu khu khu....

    blogwalking juga sob :D

    ReplyDelete
  2. maaf baru sempet bales,,
    @okky: ng,, mngkin lebih cocok buat ibu karena memang beliau yg paling berjasa buat gw.. (tsah,,)

    @rakyat: salam juga,,

    ReplyDelete